Desa Kaputihan, sebuah desa yang terletak di Kecamatan Jatiwaras, Kabupaten Tasikmalaya, merupakan salah satu desa yang mengalami perkembangan tekhnologi yang pesat dalam beberapa tahun terakhir. Di bawah kepemimpinan Bapak Ujang Herman RN sebagai Kepala Desa, Desa Kaputihan berhasil menjadi desa yang terhubung dengan baik melalui jaringan...

